Minggu, 03 Agustus 2014

Asal kata gereja

Kata gereja berasal dari kata igreja (Portugal) yang berasal dari kata kuriake (Yunani) yang artinya milik Tuhan. Dalam Alkitab kata gereja diterjemahkan dari ekklesia (Yunani) yang artinya dipanggil keluar untuk berkumpul, Sedangkan kata yang mirip artinya ialah synagoge (Yunani) = sidang orang Yahudi, dan qahal (Ibrani) = sidang orang Israel.

Tidak ada komentar: